Menilik Sejarah Terjemahan yang Sudah Ada Sejak Sebelum Masehi
Jauh sebelum industri terjemahan modern berkembang sebagai salah satu tonggak transmisi kebudayaan lintas peradaban, layanan jasa ini sudah ada sejak abad ke-3 Sebelum Masehi.
Sejarah mencatat Alkitab berbahasa Ibrani sebagai dokumen teks pertama yang diterjemahkan.
Kala itu, rezim pemerintahan Ptolemy II Philadelphus atau Firaun memerintahkan 72 cendekiawan dari 12 suku